KINERJA BANK SYARIAH BERDASARKAN RASIO STRUKTUR MODAL DAN KARAKTERISTIK BANK SWASTA DI INDONESIA

Authors

  • Muhammad Nur Universitas Muslim Indonesia Author
  • Thanwain Universitas Bosowa Author
  • Dasman STIT Cobig Author

Keywords:

Rasio Modal , Rasio Liabilitas, Rasio Pembiayaan terhadap Simpanan, Rasio Beban Operasional terhadap pendapatan Operasional, Rasio Kecukupan Modal

Abstract

Tujuan Utama – Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur modal dan karakteristik bank swasta terhadap implementasi moneter bank syariah di Indonesia.
Metode - Penelitian ini menggunakan jenis korelasional dengan menggunakan analisis data regresi linear.
Temuan Utama – Secara parsial rasio modal (CR), rasio liabilitas (DER) dan financing to deposit ratio (FDR) tidak berpengaruh terhadap kinerja bank syariah. Sedangkan beban operasional terhadap pendapatan operasional (BOPO) dan capital adequacy ratio (CAR) secarea parsial berpengaruh terhadap kinerja bank syariah.
Implikasi Teori dan Kebijakan - Dapat memberikan perhatian khusus pada manajemen risiko bank syariah, terutama beban operasional dan tingkat kecukupan modal. Sedankgan relevansi kebijakan perlu meninjau dan memperbarui persyaratan modal serta pedoman terkait manajemen beban operasional untuk memastikan stabilitas bank syariah.
Kebaruan Penelitian - BOPO dan CAR berperan signifikan dalam mempengaruhi kinerja bank syariah khususnya dalam mengelola biaya operasional dan menutupi risiko-risiko yang muncul.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Argantara, Z. R.; Mujibno; & Priyojatmiko, Eko. (2021). Pengaruh Karakteristik Bank Terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Melalui Good Corporate Governance (GCG) Sebagai Variabel Moderasi. Lentera: Kajian Keagamaan, Keilmuan, dan Teknologi, 20(2), 276-288

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2001). Manajemen Keuangan. Buku 1 edisi 8. Erlangga.

Dana, W. M., & Ardianti, P. N. H. (2021). Pengaruh cr, der, tato, dan dar terhadap kinerja perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei. KARMA: Karya Riset Mahasiswa Akuntansi, 1(1)

Dahlan, H., Tenrigau, A. M., Anwar, A. F., & Cahyadi, M. (2021). Pengaruh Peraturan Pajak, Administrasi Pajak, dan Moral Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada KPP Pratama Makassar Selatan. YUME: Journal of Management, 4(3)

Diantini, N. K. N., Gunadi, I. G. N. B., & Suarjana, I. W. (2020). Pengaruh Capital Adequacy Ratio (Car), Efisiensi Operasional (Bopo), Risiko Bisnis, Dan Loan To Deposit Ratio (Ldr) Terhadap Kinerja Keuangan (Studi Empiris Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017). EMAS, 1(1)

Fithratuddin; Tenrigau AM; Dahlan H.; Darmawan W. (2022). Perpajakan UMKM: Perkembangan, Teori, Implementasi, dan Bedah Kasus. Andi Pandangai Press.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS 25 (9th Ed.). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Ghozali, I., & Ratmono, D. (2013). Analisis Multivariat dan Ekonometrika: Teori, Konsep, dan Aplikasi Dengan Eviews 8. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Hermawan, Dwi & Fitria, Shoimatul . 2019. Pengaruh CAR, NPF, FDR, dan BOPO Terhadap Tingkat Profitabilitas Dengan Variabel Kontrol Size: Studi Kasus Pada PT. Bank Muamalat Indonesia Periode 2010 – 2017. Diponegoro Journal Of Management , 8(1), 59-68

Krippendorff, K. (2018). Content Analysis: An Introduction to Its Methodology (4th ed.). Sage Publications.

Indahningrum, R. P., & Handayani, R. (2009). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Dividen, Pertumbuhan Perusahaan, Free Cash Flow dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Hutang Perusahaan. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 11(3), 189–207

Irawan, I. (2017). Analisis Pengaruh Rasio-Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Bank Umum Di Indonesia (Studi Kasus Pada Bank Umum Konvensional Periode Tahun 2009–2015). Universitas Mercu Buana Jakarta-Menteng

Lestari, A. T. (2021). Pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada Bank Syariah Anak Perusahaan Bumn di Indonesia Periode 2011-2019. WADIAH, 5(1), 34–60

Menne, Firman; Hasiara, La Ode; Setiawan, Adil; Palisuri, Palipada; Tenrigau, Andi Mattingaragau; Waspada Waspada; Juliana Juliana, Nurhilalia Nurhilalia. (2024). Sharia accounting model in the perspective of financial innovation. Journal of Open Innovation: Technology, Market, and Complexity, 10(2024). 1-10. https://doi.org/10.1016/j.joitmc.2023.100176

Menne, Firman; Nur, Muhammad; Tenrigau, Andi Mattingaragau; & Dahlan, Herawati. (2023). Pengantar Akuntansi Syariah. Andi Pandangai Press

Muda, M., Shaharuddin, A., & Embaya, A. (2013). Comparative analysis of profitability determinants of domestic and foreign Islamic banks in Malaysia. International Journal of Economics and Financial Issues, 3(3), 559–569

Mujahidin, A. (2016). Hukum Perbankan Syariah. Rajawali Pers

Nurkhalifa, U., Machpudin, A., & Setiawati, R. (2021). Pengaruh kecukupan modal dan efisiensi operasional terhadap kinerja keuangan perbankan umum konvensional di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020. Jurnal Dinamika Manajemen, 9(2), 85–98

Pravasanti, Y. A. (2018). Pengaruh NPF dan FDR terhadap CAR dan Dampaknya terhadap ROA pada Perbankan Syariah di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 4(03), 148–159.

Riyanto, B. (2014). Dasar-dasar pembelanjaan perusahaan

Saban, E. (2017). Metode Penelitian Manajemen dan Bisnis. Bogor : Ghalia Indonesia.

Sekaran, U., & Bougie, R. (2016). Research Methods for Business: A Skill Building Approach. John Wiley & Sons.

Syachreza, D., & Gusliana, R. (2019). Analisis Pengaruh Car, Npf, Fdr, Bank Size, Bopo Terhadap Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah Di Indonesia (Studi Empiris Pada Bank Umum Syariah Yang Terdaftar Di Otoritas Jasa Keuangan Periode 2012-2017). Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia

Syaifuddin, D. T., & SE, M. S. (2015). Manajemen Perbankan (Pendekatan Praktis). Kendari: Unhallu Press.

Tenrigau, Andi Mattingaragau; Asaff, Rafiqa; & Mattayang, Besse. (2018). Manajemen Sebuah Pengantar. Andi Djemma Press

Thaibah, T., & Faisal, F. (2020). Pengaruh kecukupan modal, ukuran bank, biaya operasional dan likuiditas terhadap kinerja keuangan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 5(2), 294–309

Tiro, Muhammad Arif. (2010). Analisis Korelasi dan Regresi, Edisi 3. Andira Publisher

Downloads

Published

2024-03-08

Issue

Section

Articles